Monday, March 19, 2018

Tinjauan Studi Mengenai Kualitas Layanan, Manajemen Pengetahuan dan Loyalitas Pelanggan di Industri Asuransi

Memberikan kualitas layanan merupakan tantangan utama bagi perusahaan yang aktif di bidang layanan. perusahaan harus memperhatikan peningkatan kualitas layanan yang diberikan. setiap perusahaan harus :
       mengidentifikasi kebutuhan dan harapan pelanggannya
       mempelajari kepuasan pelanggan
Memberikan kualitas layanan terbaik menyebabkan:
       peningkatan produktivitas dan kepuasan pelanggan
       mengurangi biaya organisasi.

Alat evaluasi Kualitas:
SERVQUAL

model untuk mencoba mengevaluasi kualitas layanan melalui analisis kesenjangan antara harapan dan pemahaman pelanggan, model ini juga dikenal sebagai "analisis gap".
kualitas: (yang dirasakan – harapan)

dimensi kualitas pelayanan: realibilitas, empati,  kemampuan, daya tanggap, factor berwujud.

Pada saat ini industri asuransi dikenal sebagai indikator pembangunan, di sisi lain sebagai salah satu institusi ekonomi utama dan di sisi lain mendukung kegiatan perusahaan lain.



No comments:

Post a Comment

Tinjauan Studi Mengenai Kualitas Layanan, Manajemen Pengetahuan dan Loyalitas Pelanggan di Industri Asuransi

Memberikan kualitas layanan merupakan tantangan utama bagi perusahaan yang aktif di bidang layanan . perusahaan harus memperhatikan peningk...